Pages

Selasa, 22 Oktober 2013

Sindikasi welcomepage.okezone.com
Berita-berita Okezone pada kanal welcomepage // via fulltextrssfeed.com 
Manage your social media

Best social media tool for image publishing to Facebook and Twitter. Look amazing and delight your followers. Get 40% off when you sign up today.
From our sponsors
"Kartu Kredit Kurangi Risiko Kejahatan"
Oct 22nd 2013, 07:19

PERBANKAN

Selasa, 22 Oktober 2013 14:19 wib

Silvia Ramadhani - Okezone

Ilustrasi. (Foto: Reuters)Ilustrasi. (Foto: Reuters)

JAKARTA - Asosiasi Kartu Kredit Indonesia (AKKI) mengungkapkan, saat ini penggunaan kartu kredit sudah menjadi bagian dari tak terpisahkan dari kehidupan masyarakat. Berbeda dengan keadaan di masa lalu, dimana kartu kredit itu suatu alat yang eksklusif.

"Apapun yang bisa dilakukan dengan ini, maka akan menggunakan kartu kredit. Penggunaannya pun mengurangi risiko kejahatan, keamanannya lebih tinggi," tutur General Manajer AKKI Steve Marta di Publico, Jakarta, Selasa (22/10/2013).

Oleh karena itu, Steve berharap masyarakat tetap bijak dalam menggunakan kartu kredit. Terlebih lagi setelah nanti pemberlakuan peraturan pembatasan kartu kredit di jalankan.

"Kita menginformasikan kepada pemegang kartu untuk secara sukarela memilih, dengan adanya aturan ini mana kartu yang cocok untuk mereka. Jika tidak ya tolong datanya di update pada bank yang bersangkutan," pungkasnya.

Sekadar informasi AKKI mencatat pertumbuhan kartu kredit pada 2013 hanya mencapai 5 persen. Penggunaan kartu kredit tersebut tidak terkena imbas dari kenaikan BI rate. Penggunaan kartu kredit juga diprediksi tetap stabil menghadapi Pemilu di 2014 nanti.
()

Berita Selengkapnya Klik di Sini

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions