Pages

Minggu, 03 Agustus 2014

Sindikasi welcomepage.okezone.com
Berita-berita Okezone pada kanal welcomepage 
How To Lose 19.8 lbs In 21 Days.

Lose weight the right way and keep it off.
From our sponsors
Bugar Sepanjang Hari dengan Makan Ini
Aug 3rd 2014, 08:15

Tuty Ocktaviany - Okezone
Minggu, 3 Agustus 2014 15:15 wib
detail berita
Bugar sepanjang hari dengan makan ini (Foto: Beautyhigh)
BARU siang hari sudah merasa lesu? Sebaiknya, Anda lebih perhatian lagi dengan jenis makanan yang dikonsumsi. Dengan begitu, tubuh lebih bugar sepanjang hari.  
Sebagai seorang pekerja kantoran, tentu Anda membutuhkan asupan makanan yang bergizi. Ini penting, agar kesehatan Anda terjaga dengan baik dan tidak cepat lelah.
 
Bila selama ini bingung mencari makanan berenergi yang dibutuhkan tubuh Anda, berikut rekomendasi dari Beautyhigh.


Buah-buahan
 
Buah terbukti bagus untuk kesehatan. Anda bisa mengonsumsi apel, berries, atau melon untuk menjaga energi sepanjang hari. Berries bisa dikonsumsi bersamaan sereal di pagi hari atau yoghurt untuk menjaga stamina.


Kacang-kacangan
 
Kacang-kacangan baik bagi jantung Anda. Selain kaya nutrisi, kacang juga sumber energi dan makanan vegetarian. Tambahkan makanan ini ke salad Anda, sup, atau pasta untuk menambah asupan protein agar tubuh sehat.


Sayuran hijau

Kale menjadi makanan energi yang dibutuhkan tubuh. Sebagai alternatif, Anda bisa mengonsumsi bayam yang dipercaya baik untuk kesehatan.


Telur
 
Telur mengandung protein yang baik dikonsumsi saat sarapan. Bisa digoreng atau direbus, telur menjadi penyumbang energi yang tinggi untuk tubuh.
(tty)

Download dan nikmati kemudahan mendapatkan berita melalui Okezone Apps di Android Anda.

This entry passed through the Full-Text RSS service — if this is your content and you're reading it on someone else's site, please read the FAQ at fivefilters.org/content-only/faq.php#publishers.

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions